Galbay EasyCash – Kini Anda dapat mudah mendapatkan pinjaman uang yang sehari bisa langsung cair. Yah benar, pinjaman online atau pinjol adalah salah satu kuncinya. Sudah banyak orang sudah percaya pinjol untuk mengatasi masalah keuangan.
Dan salah satu aplikasi pinjol yang banyak digunakan selain Akulaku, SPinjam, Kredivo adalah EasyCash. Mungkin sebagian dari Anda sudah tidak asing dengan apa itu EasyCash, karena pinjaman online ini tawarkan banyak keuntungan bagi debitur.
Sebelum daftar EasyCash agar mendapat limit pinjaman, alangkah baiknya Anda perhatikan hal penting seperti bunga Easy Cash guna tidak memberatkan kedepannya. Karena banyak pengalaman setelah pengajuan gagal bayar karena berbagai alasan.
Membahas gagal bayar atau galbay EasyCash itu sendiri, pada pembahasan kali ini kami akan menyampaikannya secara lengkap. Jadi bagi Anda yang bertanya mengenai penyebab, resiko dan cara mengatasi galbay EasyCash simak di bawah ini.
Penyebab Galbay EasyCash
Lalu apa penyebab yang menjadikan galbay EasyCash? Menjawab tersebut, pengalaman debitur EasyCash alasan datang cukup beragam. Mulai dari masalah ekonomi, sedang tidak berkerja atau masalah proses pembayaran tagihan yang gagal dilakukan.
Terkait galbay akibat adanya masalah pembayaran sendiri masih terbagi lagi faktor penyebab. Secara umum galbay pada proses bayar tagihan akan terjadi pada debitur yang coba membayarkan tagihan secara online lewat m-Banking atau e-Wallet, seperti:
1. Gangguan Koneksi Internet
Pertama, jika Anda membayar tagihan Easy Cash secara online lewat m-Banking semua bank serta melalui e-Wallet kemudian alami galbay. Bisa saja penyebab dikarenakan koneksi internet, diketahui untuk akses aplikasi tersebut HP harus terhubung dengan internet lancar.
2. Salah Input Data / Kode Pembayaran
Kedua, galbay pada proses pembayaran online juga bisa dikarenakan debitur Easy Cash salah dalam input kode pembayaran. Sehingga Anda harus teliti dalam proses memasukan kode bayar akan galbay tagihan Easy Cash terhindar.
3. Gangguan Server / Sedang Maintenance
Selain dua penyebab gagal bayar di atas, bisa jadi galbay dikarenakan sedang ada gangguan server atau maintenance pada Eash Cash atau layanan aplikasi yang digunakan untuk pembayaran (m-Banking dan e-Wallet).
Resiko Galbay EasyCash
Saat berhasil tahu penyebab yang menjadikan EasyCash gagal bayar di atas, maka selanjutnya Anda tinggal mengetahui apa saja resikonya. Banyak juga pertanyaan mengenai apa resiko galbay EasyCash, diantara lain resiko tersebut yakni:
1. Pembayaran Tertunda & Jadi Telat
Ketika alami galbay saat melakukan pembayaran tagihan, maka resiko pertama adalah pembayaran menjadi tertunda atau telat. Ini akan jadi sebuah masalah jika galbay terjadi pada hari terakhir tanggal jatuh tempo angsuran.
2. Terkena Denda
Masih berkaitan dengan resiko di atas, atas kejadian telat bayar dan melebihi tanggal jatuh tempo maka akan membuat Anda dikenai denda. Semakin lama telat bayar tagihan, maka besaran denda akan semakin besar pula.
3. Akun Dinonaktifkan
Selanjutnya resiko datang pada akun EasyCash, jika telat terlalu lama dari tanggal jatuh tempo maka bisa saja akun Anda dinonaktifkan. Umunya pihak EasyCash menganggap jika debitur sengaja tidak membayar tagihan yang sudah menjadi kewajiban.
4. Berbagai Pengajuan Ditolak
Lebih parahnya, resiko galbay adalah nama Anda sudah terekam jelek akibat masalah angsuran akan membuat pengajuan diberbagai produk pinjaman yang terdaftar OJK akan jadi sulit. Ini jadi salah satu hal yang merugikan.
5. Didatangi Debt Collector
Terakhir, resiko debitur EasyCash galbay yaitu didatangi oleh DC / debt collector. Karena seperti diketahui sendiri jika Easy Cash ada DC lapangan yang akan melakukan penagihan terhadap nasabahnya yang tidak membayar tagihan cukup lama.
Cara Mengatasi Galbay EasyCash
Jika sudah demikian, menganai masalah gagal bayar EasyCash tentu banyak debitur bertanya bagaimana cara mengatasinya. Dari beberapa pengalaman masalah galbay yang dikarenakan adanya beberapa gangguan pada saat pembayaran online bisa di atasi dengan:
1. Coba Ganti Koneksi
Jika pembayaran yang dilakukan secara online melalui lewat aplikasi m-Banking atau dompet digital dan alami galbay karena gangguan koneksi. Maka solusi terbaik adalah dengan mencoba ganti koneksi internet lain.
2. Tunggu Server Normal Kembali
Kemudian saat gagal bayar karena server tidak normal baik itu pada server EasyCash atau layanan pembayaran, maka tidak ada cara selain menunggu hingga server atau maintenance berakhir dan dianggap sudah normal kembali.
3. Ganti Metode Pembayaran Tagihan Secara Offline
Tidak hanya beberapa cara mengatasi di atas, ketika Anda alami galbay secara online, maka bisa coba cara bayar dengan metode lain yaitu pembayaran offline baik itu bayar tagihan di Alfamart atau Indomaret.
Kesimpulan
Menarik kesimpulan dari galbay Easy Cash di atas bisa penyebab, resiko dan cara mengatasi hampir sama masalah galbay SPinjam, Adakami dan lainnya. Yang terpenting Anda bisa menjelaskan secara masuk akal alasan galbay jika sampai dihubungi / didatangi DC.
Mungkin itu saja kiranya pembahasan terkait resiko, penyebab dan cara mengatasi galbay EasyCash yang dapat proseskredit.com sajikan. Dengan adanya pembahasan di atas, semoga bisa membantu menjawabkan rasa penasaran debitur terkait masalah gagal bayar tagihan.
Sumber Gambar : admin proseskredit.com